Harap untuk membaca deskripsi produk sebelum belanja di Rumah Dropship
Mengisi daya smartphone keluaran Apple semakin gesit dengan kabel charger dari TOPK. Dibuat dengan chip pengisian daya khusus, kabel ini telah mendukung fitur fast charging untuk menghemat waktu pengisian daya. Lapisan braided yang digunakan juga membuat kabel tidak mudah rusak atau putus. Semakin lengkap dengan pilihan ukuran panjang kabel, sehingga Anda bisa memilihnya sesuai dengan kebutuhan.
Fitur
Fitur Fast Charging
Kabel chargerdari TOPK telah mendukung fitur fast charging yang dapat mengisi daya perangkat Anda dalam waktu yang singkat. Dengan keluaran daya hingga 10W, kabel charger ini mampu mengisi daya penuh iPhone 12 selama 2 jam saja dan mengisi penuh daya iPad selama 2.5 jam.
Chip Pintar Pengisian Lebih Aman
Dirancang agar dapat memudahkan proses pengisian daya, kabel chargerini dibekali chip pintar khusus untuk memastikan listrik yang dialirkan tetap stabil dan efisien. Chip ini juga memiliki fungsi proteksi untuk melindungi perangkat Anda dari korsleting atau overcharge sehingga tidak mudah rusak.
Plug Lightning Khusus Apple
Menawarkan plug lightning, kabel chargerini dibuat khusus untuk para pengguna smartphone Apple. Anda dapat menggunakan kabel data untuk mengisi dayadari berbagai seri, mulai dari iPad,iPhone 5 hingga iPhone 13 Pro Max.
Lapisan Pelindung Braided
Ketahanan kabel data dari TOPK tak perlu diragukan lagi.Lapisan pelindung nylon braided melindungi bagian inti kabelsehingga tidak mudah rusak atau putus. Anda pun bisa menggunakan kabel ini dalam jangka waktu yang lama.
Spesifikasi TOPK Kabel Charger Lightning Fast Charging Nylon Braided 2.4A 10W - AN15
Tipe Plug Kabel : Lightning
Material : Nylon Braided
Berat Bersih : Panjang Kabel
Lain-lain : Daya: 10 W
Arus: 2.4 A
Panjang Kabel : 1 M, 2 M