Harap untuk membaca deskripsi produk sebelum belanja di Rumah Dropship
Senter LED dengan jenis LED COB ini mampu menghasilkan cahaya sampai dengan 2000 lumens. Senter unik ini memiliki bidang magnetik pada bagian belakang senter, sehingga senter dapat menempel pada objek metal, selain itu senter ini juga dilengkapi dengan pengait sehingga Anda dapat menggantungnya pada media tertentu.
Fitur
2000 Lumens
Senter LED ini dilengkapi dengan 1 buah LED COB strip yang mampu menghasilkan cahaya hingga 2000 lumens. Selain itu senter ini juga memiliki 1 buah LED tambahan pada bagian atas senter sehingga Anda dapat menghasilkan mode LED Dome light.
Baterai Tanam
Senter LED ini menggunakan baterai tanam, sehingga Anda dapat mengisi ulang daya baterai senter dengan menggunakan kabel pengisi dayaUSB mikro.
Desain Portabel dengan Bahan Berkualitas
Bentuk dari senter LED ini relatif kecilkarena senter dapat dilipat, memudahkan Anda saatmemasukkan senter ke dalam tas atau saku kantong celana. Bahannya yang terbuat dari bahan plastik silikon berkualitas yang kokoh sehingga awet untuk penggunaan jangka panjang.
Lima Mode
Senter LED ini memiliki lima mode yang dapat dimanfaatkan sesuai kebutuhan Anda. Terdapat mode lampu cahaya tinggi, cahaya rendah, cahaya dome, cahaya merah dan terakhir ada cahaya merah flash untuk memberikan sinyal pertolongan atau semacamnya.
Spesifikasi TaffLED Senter Worklight COB Magnetic Flashlight LED 2000 Lumens - 175A
Tipe LED : COB LED
Lumens : 2000 Lumens
Tipe Baterai : Baterai Tanam Rechargeable
Daya Tahan Baterai: Hingga 2.5 Jam
Material : Plastik Silikon
Dimensi : Terlipat: 3.5 x 5.2 x 14.8 cm
Terbuka: 3.5 x 5.2 x 24.5 cm
Panjang Kabel: Sekitar 50 cm
Panjang : 7 cm
Lebar : 7 cm
Tinggi : 17 cm