Harap untuk membaca deskripsi produk sebelum belanja di Rumah Dropship
Apabila Anda memiliki bisnis di bidang furnitur atau semacamnya, pasti sudah tidak asing dengan mesin bubut, bukan? Kini, telah hadir mesin bubut mini yang memiliki fungsi sama dengan ukuran biasa. Alat ini dapat digunakan untuk membantu pekerjaan seperti grooving, turning, knurling, hingga tapping. Dapat digunakan untuk membubut bahan lignin plastik, emas, silver, tembaga, aluminium, besi, akrilik, plastik dan lainnya.
Fitur
Putaran Spindle yang Bervariasi
Tingkat kecepatan putar mesin bubut ini bervariasi sesuai dengan tingkat putaran spindel, yang dapat diatur sesuai dengan kebutuhan Anda hingga mencapai 2500 RPM. Hal ini berguna untuk menentukan tingkat kekasaran permukaan pada proses pembubutan.
Tidak Menimbulkan Suara Bising
Mesin bubut mini ini tidak mengeluarkan suara berisik. Anda pun bisa dengan nyaman menggunakannya di rumah tanpa mengganggu ketenangan orang lain.
Terbuat dari Bahan Berkualitas
Terbuat dari material besi dengan kualitas terbaik di kelasnya, membuat mesin bubut ini sangat kuat serta kokoh. Selain itu, dijamin sangat awet untuk penggunaan dalam jangka waktu yang sangat lama.
Spesifikasi ELMAZHGANG Mesin Bubut Mini Lathe Wood Metalworking 550W - CJ0618
Kekuatan Motor : Kecepatan Spindel: 0-2500 RPM
Material : Gear: Besi
Dimensi : Sekitar 76.2 x 30 x 29 cm
Lain-lain : Voltase: 220 VAC
Frekuensi: 50 Hz
Motor Power: 550 W
Distance Between Center: 350 mm
Swing Diameter: 180 mm
Top Slide Travel: 35 mm
Cross Slide Travel: 65 mm
Spindle Accuracy: 0.02 mm
Spindle Through Hole: 21 mm
Spindle Taper: MT3
Metric Threads: 0.4-2 mm
Inch Threads: 12-52T.P.I
Tailstock Sleeve Stroke: 35 mm
Tailstock Taper: MT2
Berat Bersih: 38 kg
Diameter Bukaan Chuck Internal Jaws: Maksimal Hingga 90 mm
Diameter Bukaan Chuck Eksternal Jaws: Maksimal Hingga 80 mm
Brushless Motor
Panjang : 91 cm
Lebar : 37 cm
Tinggi : 39 cm